Jl. Raya Kalimaya No.42-43 Kota Baru Driyorejo, Gresik, Jawa Timur 61177

Peranan PIPA PVC (Polyvinyl Chloride)

pipa pvc surabaya

Peranan Pipa PVC (Polyvinyl Chloride)

Peranan Pipa PVC sangat penting dalam kehidupan sehari-hari, baik dalam rumah tangga, sekolah, perkantoran, rumah sakit, apartemen, dll. Sebagai instalasi air higienis maupun instalasi pembuangan air/limbah. Peranan tersebut harus di dukung dengan pemilihan material pipa yang bagus dan berkualitas.

Salah satu pipa yang biasa kita gunakan sehari-hari adalah PIPA PVC. Meski harganya yang cukup murah sebagai bahan bangunan pipa ini mampu bertahan lama. Bahan material pipa ini berasal dari material yang cukup baik yaitu minyak bumi, yang diproduksi dengan cara polomerisasi monomer vinil klorida.

Beberapa jenis pipa pvc terbaik di Indonesia adalah RUCIKA/WAVIN, VINILON, SUPRAMAS dan SUPRALON. Keempat jenis tersebut sama-sama memiliki kelas dengan standard JIS dan standard SNI.

Berikut kelas standard JIS antara lain  AW, D, dan C. yaitu

1. Kelas AW yaitu pipa yang dirancang mampu menekan air hingga 10kg/cm³. kelas ini sering digunakan sebagai air bersih dan pembuangan air kotor.

2. Kelas D yaitu pipa yang dirancang mampu menekan air hingga 5kg/cm³. Kelas ini lebih baik digunakan sebagai pipa ventilasi.

3. Kelas C yaitu pipa yang dirancang dengan non tekanan. Kelas ini biasanya sering digunakan sebagai pipa pelindung kabel/listrik.

pipa pvc surabaya
Pipa PVC Surabaya

Baca Juga : Karakteristik Pipa PVC Rucika, Distributor Pipa PVC Supramas Surabaya, Perbedaan Pipa PVC SNI dan JIS

Untuk informasi mengenai penjualan Pipa PVC, Pipa HDPE, Pipa PPR beserta Fitting Lengkap di Surabaya silahkan hubungi nomor :
Islamiyah 0813 3018 7212
0317505289

Regards,
Islamiyah

Peranan PIPA PVC (Polyvinyl Chloride)

5 tanggapan pada “Peranan PIPA PVC (Polyvinyl Chloride)

    1. Selamat siang Bpk.Agus. Kami ada pipa pvc merek supramas. Silahkan hubungi kami di WA 081330187212 atau Office 031-7505289

  1. Recommended Distributor, sudah jadi langganan dari beberapa tahun lalu. Pengiriman cepat, barang yg dikirim sesuai PO, pelayanan baik dan respon marketing cepat. Thanks

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *