Harga Pipa PPR – Rucika Green
Harga Pipa PPR – Rucika Green adalah pipa yang diciptakan sebagai instalasi air khusus untuk panas dan dingin bertekanan, Pipa PPR ini biasa disebut Poly Phrophylene Random yakni pipa yang terbuat dari material Prhrophylene dengan random copolymer 3. Jenjang produk ini sebagian besar adalah produk WAVIN yang biasa disebut Wavin Tigris Green.
Harga Pipa PPR – Rucika Green ini mempunyai tekanan bervariasi yakni PN10, PN16 dan PN 20, masing-masing PN mempunyai tekanan yang berbeda PN10 adalah Pressure Number (tekanan) khusus untuk air dingin bertekanan, PN16 bisa untuk air panas dan dingin, sedangkan PN20 khusus untuk air panas bertekanan.
Beberapa kelebihan Pipa Rucika Green / Wavin Tigris Green sebagai berikut :
1.Kualitas Internasional
Yakni diawasi oleh Lisensi WAVIN NV, Holland.
2.Higienies
Pipa PPR dengan merk waving tigris green ini sudah memenuhi Standar Internasional dan sudah terbukti tidak akan menimbulkan resiko terhadap kesehatan.
3.Ringan
Karena sifatnya yang ringan sehingga sangat memudahkan dalam pemasangan dan transportasi.
4.Permukaan Licin
Karekteristik permukaan dalam yang licin menyebabkan tidak akan terjadi pengendapan kotoran seperti yang terjadi pada pipa tradisional lainnya.
5.Tahan Terhadap Bahan Kimia
Pipa PPR Wavin Tigris ini mampu menahan alliran asam dan basa meskipun dengan tekanan 115◦.
6.Tahan terhadap gempa
Sifatnya yang ringan dan elastis membuat pipa ini tidak ada masalah meskipun dalam daerah yang rawan gempa.
7.Daya Antar Panas Yang Rendah
Material pipa ini mempunyai sifat rambat panas yang rendah sehingga dapat menyimpan daya panas lebih lama.
8.Tahan Abrasi
Dapat mengallirkan air dengan kecepatan 7meter/detik tanpa menimbulkan abrasi.
TABEL TEBAL RUCIKA GREEN
Diameter |
TEBAL DINDING PIPA |
|||
(Inch) |
(mm) |
PN 10 |
PN 16 |
PN 20 |
½” |
20 |
2,2 |
2,8 |
3,4 |
¾” |
25 |
2,3 |
3,5 |
4,2 |
1” |
32 |
2,9 |
4,4 |
5,4 |
1 ½” |
40 |
3,7 |
5,5 |
6,7 |
1 ¼” |
50 |
4,6 |
6,9 |
8,3 |
2” |
63 |
5,8 |
8,6 |
10,5 |
2 ½” |
75 |
6,8 |
10,3 |
12,5 |
3” |
90 |
8,2 |
12,3 |
15,0 |
4” |
110 |
10,0 |
15,1 |
18,3 |
Keterangan PN (Pressure Number) :
● PN 10 adalahtekanan khusus untuk sanitasi air dingin bertekanan. Pipa ini mempunyai tandadengan garis biru.
● PN 16 adalah tekanan untuk air dingin maupun untuk air panas. Pipadengan PN 16 ini mempunyai tanda dengan garis kuning.
● PN 20 adalah tekanan khusus untuk air panasbertekanan. Pipa PN 20 ini mempunyai tanda dengan garis merah.
-
Ping-balik: Pipa PPR | Pengertian, Jenis dan Kelebihan - PT Lintas Sinergy Mandiri
-
Ping-balik: UKURAN DAN JENIS PIPA PPR WAVIN TIGRIS GREEN -
-
Ping-balik: WAVIN TIGRIS GREEN PIPA PPR PENGERTIAN DAN JENISNYA